by useradmin | Nov 22, 2023 | p3k, percepat penurunan stunting, PNS
JAKARTA, BKKBN—Ikatan Penyuluh Keluarga Berencana (IPeKB) Indonesia menggelar rapat kerja nasional (Rakernas) yang diikuti seluruh pengurus daerah dari 33 provinsi guna memperkuat percepatan penurunan stunting. IPeKB yang berangotakan lebih dari 18 ribu penyuluh...